KUMPULAN SOAL OBJEKTIF
OBJEKTIF BENAR SALAH
1. B – S Anxiety merupakan salah satu penyakit jiwa yang ditandai dengan kecemasan.
Jawaban : B
2. B – S Menurut Freud neurosis disebabkan karena ketakutan seseorang.
Jawaban : B
3. B – S Kata fobia diambil dari nama dewa Yunani Phobos, yang takut pada musuh-musuhnya.
Jawaban : B
4. B – S Seseorang yang mengalami gangguan ketakutan umum tidak dapat mengatakan apa yang mereka takuti
Jawaban : B
5. B – S Korban trauma fisik berat tidak memperlihatkan tanggapan yang dikenal sebagai sindrom bencana
Jawaban : S
OBJEKTIF PILIHAN JAMAK
1. Apa yang menandai gangguan kecemasan pada seseorang?
a. Ketakutan nyata
b. Ketakutan tidak nyata
c. Ketakutan yang berlebihan
d. Pengalaman masa lalu
e. Kurang dihargai
Jawaban : A
2. Kecemasan melibatkan tiga komponen dasar, komponen dasar tersebut adalah …
a. Laporan objektif, respon subjektif, respon alternatif
b. Laporan objektif, respon perilaku, respon alternatif
c. Laporan subjektif, respon perilaku, respon fisiologis
d. Laporan subjektif, respon objektif, respon fisiologis
e. Laporan objektif, respon perilaku, respon fisiologis
Jawaban : C
3. Kapan munculnya gejala gangguan stress post traumatik?
a. Sebelum trauma
b. Sesudah trauma
c. Waktu terjadinya suatu peristiwa
d. Diantara trauma
e. Ketika ada bantuan
Jawaban : B
4. Salah satu pola teladan hilang ingatan psikogenik adalah …
a. Hilang ingatan generalized
b. Hilang ingatan horizontal
c. Hilang ingatan lanjutan
d. Hilang ingatan disosiatif
e. Hilang ingatan tahapan
Jawaban : A
5. Fobia cukup umum yang mempengaruhi hingga 8% dari populasi umum. Diantaranya, fobia social. Orang yang menderita fobia social memiliki ciri, yaitu :
a. Trauma gempa
b. Takut ketinggian
c. Takut mendengar anjing menggonggong
d. Takut berbicara didepan umum
e. Takut mati
Jawaban : D
6. Diantara faktor-faktor dibawah ini, yang termasuk dua faktor gangguan fobia adalah …
a. Fobia dan dan penghindaran dari rangsangan fobia
b. Gangguan kecemasan dan obsesif
c. Gelisah, mudah stress, dan fobia
d. Gangguan perilaku dan fisik
e. Mental dan emosi
Jawaban : A
7. Yang termasuk jenis kekacauan somatoform adalah …
a. Hypochondariasis
b. Emosi
c. Hilang ingatan
d. Mental
e. Fisik
Jawaban : A
8. Ketakutan yang ditimbulkan oleh salah satu objek / situasi tertentu, merupakan pengertian dari …
a. Obsesif - kompulsif
b. Anxiety
c. Fobia
d. Stress
e. Combat
Jawaban : C
9. Yang termasuk kekacauan disosiatif adalah …
a. Psychogenis hilang ingatan
b. Somatisasi
c. Ketakutan umum
d. Kompulsif
e. Conversien
Jawaban : A
10. Timbulnya rangsangan seperti ingin melarikan diri dari kematian, sering kali disertai dengan ketakutan melihat seseorang terbunuh. Hal ini adalah pernyataan yang berhubungan dengan :
a. Bencana sipil
b. Combat
c. Anxiety
d. Somatoform
e. Fobia
Jawaban : B
OBJEKTIF ANALISIS HUBUNGAN
1. Kecemasan adalah bagian yang tak terpisahkan dari eksistensi manusia dan menjadi hal yang tidak menyenangkan dan mengganggu.
SEBAB
Kecemasan adalah suatu keadaan subjektif dan kondisi fisiologis, serta keadaan gangguan kognitif.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : A
2. Neurosis merupakan gangguan organis, penderitaan umum dari sistem saraf yang menghasilkan berbagai bentuk aneh perilaku seperti gugup.
SEBAB
Istilah Neurosis dikemukakan oleh William Cullen pada abad ke-18.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : B
3. Obsesi adalah pikiran, ide, atau citra yang terus-menerus berulang yang secara tidak terkendali mendominasi kesadaran seseorang.
SEBAB
Kompulsi adalah dorongan untuk melakukan tindakan stereotip dengan tujuan yang umumnya tidak realistik, yaitu menghilangkan situasi yang menimbulkan ketakutan.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : B
4. Orang yang mengalami gangguan somatisasi mempunyai riwayat panjang tentang berbagai keluhan fisik yang telah mereka konsultasikan dengan dokter.
SEBAB
Simtom-simtom fisik pada gangguan somatoform diketahui penyebab fisiologisnya.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : C
5. Orang-orang yang mengalami amnesia disosiatif dapat lupa dengan seluruh masa lalu mereka atau kehilangan memori selama periode waktu tertentu.
SEBAB
Disosiatif psikologis adalah perubahan kesadaran mendadak yang mempengaruhi memori dan identitas .
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : A
6. Dalam terapi untuk gangguan somatoform, para analis berusaha membantu klien menghadapi impuls-impuls yang direpres .
SEBAB
Terapi perilaku berupaya mengurangi kecemasan dan memperkuat perilaku yang akan membuat pasien tidak dapat menghilangkan simtom-simtom yang dialaminya.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : C
7. Pada Agrofobia, seseorang akan merasa takut berada di tempat rama, seperti pertokoan dan akan terpenjara di rumah.
SEBAB
Agrofobia yang berasal dari bahasa Yunani, adalah sekumpulan rasa takut pada tempat-tempat umum dan ketidakmampuan melarikan diri atau mendapatkan pertolongan saat menjadi lemah karena cemas.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : A
8. Sensasi fisik yang disebabkan oleh sesuatu penyakit akan sulit memicu gangguan panik.
SEBAB
Gangguan panik sulit untuk diturunkan dalam hubungan keluarga, terutama kembar identik.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : E
9. Penderita obsesif-kompulsif memiliki pemikiran yang mengganggu serta tidak dikehendaki dan merasakan dorongan kuat melakukan ritual stereotipe.
SEBAB
Kesalahan tingkah laku dilihat dari maksud orang bertingkah laku, bukan dari akibat yang ditimbulkan oleh tingkah laku tersebut.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : B
10. Gangguan identitas disosiatif (GID) dapat ditangani dengan hipnotis.
SEBAB
Para pasien sangat mudah untuk dihipnotis dan mereka akan dibantu untuk mengentaskan stress dengan menciptakan kondisi disosiatif.
Pilihlah :
a. Jika pernyataan dan alasan benar, dan alasan merupakan sebab dari pernyataan
b. Jika pernyataan dan alasan keduanya benar, tetapi alasan bukan sebab pernyataan tersebut
c. Jika pernyataan benar, tetapi alasan salah
d. Jika pernyataan salah, tetapi alasan benar
e. Jika pernyataan dan alasan merupakan jalan pikiran yang tidak benar
Jawaban : B
0 komentar:
Posting Komentar
Saya Berharap Komentar/ kritik yang membangun oleh Rekan-rekan yang mengunjungi blog ini, Agar dapat lebih baik. Terimakasih